Dengan Program Bermasa Bupati Bengkalis Pemdes Darul Aman: Bangun Semenisasi Infrastruktur Jalan Ilyas.

  • Bagikan

Tabloidbnn.Info| Bengkalis-Pemerintah Desa Darul Aman Kecamatan Rupat, Kabupaten Bengkalis, Riau. dengan Program Bermasa Bupati Bengkalis membangun, semenisasi Infrastruktur Jalan Ilyas. Jalan yang dibangun kan ini merupakan akses menuju perkebunan masyarakat.

Pj.Kepala Desa Darul Aman, Nurazmi.S.AP., Ketua BPD Nazri dan Kasi Kesra melaksanakan survey kelapangan. dimana kegiatan pembangunan semenisasi Jalan Ilyas dilaksanakan, Kamis (26/09/2024) sekira pukul 10.00 WIB di Desa setempat.

Pj.Kepala Desa Darul Aman, Nurazmi.S.AP., menyampaikan ada pun pembangunan Jalan Ilyas ini, dibangun diatas usulan masyarakat.
Dan telah diprioritaskan di MUSDes di Desa, dan tahun ini dilaksanakan dengan Program Bupati Bengkalis Dana Bermasa, ucap Pj.Kades.

Kegiatan pembangunan semenisasi ini dengan anggaran, Pemerintah Desa Darul Aman Program Desa Bermasa Tahun 2024.
Kegiatan: Semenisasi Jalan Ilyas
Lokasi Pekerjaan: Dusun KP.Aman Desa Darul Aman.
Volume : 137 × 2,5 × 0,15 M.
Pelaksana : TPK Desa Darul Aman
Pagu Dana : Rp.132.350.400.
: (Fisik+Bob+Honor TPK+Pajak).

Didalam pengecekan dilapangkan pekerjaan Jalan Ilyas ini sudah hampir rampung 100 %. Alhamdulillah walaupun didalam pelaksanaan pembangunan ini, punya kendala seperti cuaca hujan, aksis jalan yang kurang baik, disaat membawa material ke lokasi pekerjaan, namun pekerjaan tetap berjalan mudah mudahan akan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan, jelas Nurazmi.

Terakhir Nurazmi.S.AP., Pj.Kepala Desa Darul Aman sembari menyampaikan. ucapan terimakasih kepada Bupati Bengkalis, dimana dengan program satu milyar satu Desa, satu milyar satu Kelurahan, sehingga dapat mempercepat kan Infratruktur pembangunan, pemberdayaan dan binaan di Desa/Kelurahan terutama di Desa Darul Aman. Dengan harapan semoga program Bermasa Bupati Bengkalis ini akan tetap berkelanjutan, pungkas Pj.Kades Desa Darul Aman.  (Tarmizi).

Penulis: TarmiziEditor: Zion Magdalena Silalahi
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *